Bupati Royke Octavian Roring Ikut Upacara Taptu

TONDANO, MEDIAREALITA.COM – Bupati Minahasa Dr. Ir. Royke Octavian Roring, M.Si, IPU, ASEAN. Eng mengikuti Upacara Taptu dan Pawai Obor, Rabu (16/08/2023).

Kegiatan dalam Rangka Hari Ulang Tahun ke- 78 Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia, bertempat di halaman Rumah Dinas Bupati Minahasa, Rabu (16/08/2023).

Upacara Taptu dipimpin Inspektur Upacara Kepala Pengadilan Negeri Tondano Erenst Jannes Ulean SH, MH.

Turut Hadir Forkopimda Kabupaten Minahasa dan Jajaran Pemkab Minahasa.

 

Terry Lumentut

Yuk! baca berita menarik lainnya dari Media Realita di saluran WHATSAPP
Baca juga:  Rina Lintang Ajak Warga Makalisung Waspadai El Nino

Related posts