TOMOHON, MEDIAREALITA.COM – Wali Kota Tomohon Caroll J. A. Senduk SH, diwakili oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setdakot Dra. Lily Solang MM, menghadiri acara Peresmian Kantor Dewan Pimpinan Daerah Provinsi Sulawesi Utara Lembaga Investigasi Aset Negara (LIAN) dan Pelantikan Pengurus Badan Investigasi Aset Negara (BIAN) di 15 Kabupaten/Kota Se- Sulawesi Utara.
Kegiatan berlangsung di kompleks perkantoran Pemkot Tomohon di Kelurahan Woloan Dua,Kecamatan Tomohon Barat, Kamis (27/04/2023).
Turut ahdir Ketua BIAN Sulawesi Utara Hendrik Kainama, S.Th, SH, bersama pengurus, mewakil Pangdam XIII/Merdeka, mewakili Kajati Sulut, mewakili Kakanwil Kemenkumham Sulut, mewakili Wali Kota Manado, mewakili Kapolres Tomohon, mewakili Kajari Tomohon dan Kajari Minahasa serta [ejabat terkait lainnya.
Terry Lumentut